1. Sakura No Hanabiratachi (2008)
Ini ceritanya tentang kelulusan anak-anak SMA, di tengah-tengah kelulusan itu, anak-anak SMA mengingat kembali saat mereka bermain bersama, mengerjai satu sama lain, juga saat mereka bertengkar. Di dalam PV ini, makna dibalik kelulusan sangatlah kental. :)
2. Sakura No Ki Ni Narou (2011)
Sakura No Ki Ni Narou artinya jadilah pohon sakura. Makna dari lagu ini adalah, ada 6 sahabat yang bersekolah di suatu SMA, ternyata salah satu sahabat mereka (Di perankan oleh Jurina Matsui dari SKE48) mati muda. Setiap tahun, 5 sahabat ini mengunjungi makam sang teman yang sudah ada di alam yang berbeda. Tetapi, arwah sahabat yang sudah meninggal ini, selalu ada di samping 5 sahabat ini. :)
3. Sakura No Shiori (2010)
Sakura No Shiori, Hmm...ini nih, yang katanya nada lagunya serem, kayak lagu-lagu kematian._. padahal ini ceritanya tentang pesta kelulusan yang berlangsung di Jepang, pada awal musim semi, saat awalnya bunga sakura bermekaran. Lagu ini, pada tahun 2011, dimasukkan ke dalam buku pelajaran musik di sekolah.. :O
Tidak ada komentar:
Posting Komentar